Liputan6.com, Jakarta Ya, bukan rahasia lagi jika mempersiapkan pernikahan mungkin akan mengubah banyak aspek dalam kehidupan Anda, termasuk kualitas tidur. Faktanya, urusan pernikahan akan lebih efektif ketika Anda bisa merawat diri sendiri dengan baik.
Penelitian setuju bahwa tidur selama 6 sampai 9 jam membuat Anda memiliki pikiran yang lebih jernih dan membuat pemecahan masalah yang lebih kreatif. Namun, bagaimana caranya mendapatkan tidur berkualitas jelang hari pernikahan?
Jangan khawatir, dilansir dari brides.com, Sabtu (9/9/2018), berikut ini adalah beberapa langkah mendapatkan tidur yang lebih berkualitas. Pertama, jauhkan diri Anda sendiri dari ponsel, jika perlu, letakkan ponsel di ruangan yang berbeda dari ruang tidur.
Mengantuk memang menjadi musuh besar saat puasa. Alasannya karena waktu tidur berkurang akibat harus bangun untuk sahur, salat tarawih, dan kelelahan karena kurangnya asupan nutrisi.
Let's block ads! (Why?)
https://www.liputan6.com/lifestyle/read/3638073/ingin-tidur-lebih-berkualitas-jelang-hari-pernikahan-ini-tipsnya
Bagikan Berita Ini
Related Posts :
Masyarakat Negara-Negara Ini Memiliki Tingkat Kepuasan Seksual yang Cukup TinggiDi luar Louisiana dan Kentucky, ada Maryland, Illinois, Wisconsin, Virginia, Georgia, Texas, Massach… Read More...
Bagaimana Seharusnya Membuat Jadwal Seks?Jika penjadwalan seks menjadi prioritas, maka Anda juga bisa mengetahui apa keinginan dari pasangan.… Read More...
Top 3 Lifestyle: 4 Bahan Alami Tumbuhkan Bulu MataLiputan6.com, Jakarta Untuk menciptakan sorot mata dramatis, bulu mata bisa menjadi kunci utama untu… Read More...
Riasan Makeup Tepat untuk Ibu HamilLiputan6.com, Jakarta Kehamilan merupakan suuatu fase kehidupan yang seringkali ditunggu-tunggu oleh… Read More...
Kim Kardashian Terinspirasi Buat Parfum dari Bentuk TubuhnyaLiputan6.com, JakartaKim Kardashian cukup serius menjalani berbagai usahanya. Mulai dari usaha makeu… Read More...
0 Response to "Ingin Tidur Lebih Berkualitas Jelang Hari Pernikahan? Ini Tipsnya"
Post a Comment